180 Nama Anak Perempuan Inggris Modern, Dilengkapi dengan Artinya yang Keren

Reporter : Novi Hardita Larasati
Kamis, 25 Februari 2021 14:03
180 Nama Anak Perempuan Inggris Modern, Dilengkapi dengan Artinya yang Keren
Pastinya nama anak perempuan Inggris ini banyak diminati karena terkesan keren dan tidak pasaran.

Mencari nama anak perempuan sebenarnya bisa datang dari mana saja. Namun, salah satu yang cukup populer di kalangan orang tua jaman sekarang ialah yang menggunakan bahasa asing, seperti Bahasa Inggris.

Ya, nama-nama perempuan dari Bahasa Inggris banyak diminati lantaran terkesan unik dan keren. Selain itu, nama anak perempuan Inggris juga dinilai memiliki makna yang baik dan indah.

Nah, apabila Moms tertarik untuk memberikan nama anak perempuan Inggris, langsung saja simak ulasan berikut yang telah dilansir dari berbagai sumber.

1 dari 6 halaman

Nama Anak Perempuan Inggris A-D

Nama Anak Perempuan Inggris © Diadona

Buat para calon orang tua yang suka dengan nama barat, berikut adalah sederet referensi nama anak perempuan Inggris yang bisa menjadi inspirasi.

1. Adaline : Berbudi tinggi

2. Ainsley : Gadis yang segar, energi.

3. Alice : Klasik, manis, kuat, penuh percaya diri

4. Annabel : Bersemangat, ceria

5. Aldora : Mulia

6. Alison : Kaum bangsawan
 
7. Alonza : Mulia dan berhasrat

8. Angwen : Cantik

9. Annabeth : Kebahagiaan, kegembiraan

10. Aquene : Kedamaian, damai

11. Areolla : Sumber mata air kehidupan yang berasal dari kasih sayang

12. Beatrix : Lucu, mengesankan, unik

13. Blossom : Bunga

14. Blyhte : Bahagia

15. Berenice : Pembawa kemenangan

16. Callie : Wanita yang bebas

17. Cherish : Penjaga, harta karun

18. Caitlin : Murni, tidak ternoda

19. Chloe : Bunga yang mekar segar

20. Cwen : Ratu

21. Cordelia : Permata lautan

22. Colleen : Perempuan

23. Darrylene : Sayang, cintaku

24. Darlen : Yang tersayang

25. Danae : Kekeringan

26. Danette : Dari Denmark

27. Demelza : Dari hutan

28. Deborah : Lebah yang ceria, mengagumkan

29. Daisy : Bunga daisy yang suci, indah, bersih

30. Dwyne : Cantik, suci

2 dari 6 halaman

Nama Anak Perempuan Inggris E-H

Nama Anak Perempuan Inggris © Diadona

31. Earlene : Wanita yang mulia

32. Ethelyne : Wanita yang lembut

33. Eloise : Sehat, umur panjang, kuat

34. Emily : Pekerja keras, berani, rajin, kesuksesan

35. Eilaria : Ceria, gembira, gadis yang sangat mencintai alam

36. Elizabeth : Tuhan adalah sumpahku

37. Floy : Berkembang

38. Fawn : Rusa kecil

39. Farly : Makhluk hutan
 
40. Felicity : Keberuntungan atau kebahagiaan

41. Florence : Berkembang, berbunga

42. Fransia : Kebebasan

43. Grace : Rahmat, kebaikan, belas kasihan

44. Gabriella : Kekuatan Tuhan

45. Greisy : Sangat menawan, energik, dan baik kepada orang lain

46. Gladwin : Riang Gembira

47. Glenice : Suci, murni

48. Grace : Kebaikan Tuhan

49. Gwerful : Sangat pemalu

50. Gypsi : Adil dan mau bekerja

51. Hyledd : Muara

52. Hawysia : Gadis yang indah seperti bunga

53. Hope : Harapan

54. Hilary : Bahagia, ceria

55. Halle : Tinggal di rumah bangsawan

56. Heather : Tanaman yang berbunga
 
57. Harriet : Pemimpin lahan

58. Hazel : Pohon hazel

59. Heaven : Surga

60. Hadley : Ladang bunga heather

3 dari 6 halaman

Nama Anak Perempuan Inggris I-L

Nama Anak Perempuan Inggris © Diadona

61. Islean : Bersuara indah

62. Ivy : Pohon Ivy

63. Isabella : Pengabdian kepada Tuhan’

64. Jane : Tuhan yang Maha Pengasih

65. Joy : Kebahagiaan, ceria, cinta

66. Jennifer : Gadis berkulit cerah, cantik

67. Jessica : Gadis yang memiliki pandangan jauh ke depan

68. Jay : Jenis burung berwarna biru

69. Janeth : Bentuk lain dari Janet

70. Jaquelen : Bentuk dari Jacqueline

71. Jazlyn : Bunga

72. Jill : Gadis

73. Jofina : Anak yang teguh

74. Jovianne : Kesetiaan dan kemenangan

75. Kadie : Murni

76. Karyl : Lagu kegembiraan

77. Kimberly : Pemimpin
 
78. Keyna : Permata

79. Kimber : Benteng kerajaan

80. Kelsey : Berasal dari pulau dengan banyak kapal

81. Kinsey : Pemimpin yang berjaya

82. Katlene : Kekasih kecil

83. Latisha : Gembira

84. Lynelle : Cantik
 
85. Livy : Cinta, berjiwa sosial

86. Laurece : Dari pohon Laurel

87. Linn : Seperti twinflower (jenis bunga)

88. Laken : Dari sungai

89. Lettice : Kebahagiaan, kegembiraan

90. Loreen : Daun salam

4 dari 6 halaman

Nama Anak Perempuan Inggris M-P

Nama Anak Perempuan Inggris © Diadona

91. Merilyn : Danau

92. Marigold : Bunga marigold

93. Mertie : Dari kota lautan

94. Magdalene : Dari menara yang tinggi

95. Madison : Baik

96. Maisie : Bercahaya, mutiara, murni, indah

97. Mackenzie : Putri dari pemimpin bijak, dikagumi banyak orang

98. Natalie : Matahari terbit, hangat, indah, cinta

99. Noreen : Terang, cahaya

100. Nevaeh : Surga

101. Nedda : Penjaga keberuntungan

102. Nest : Murni, suci

103. Nike : Kejayaan

104. Nollie : Bentuk umum dari Magnolia

105. Olivia : zaitun

106. Ollie : Bentuk umum dari Olivia

107. Odella : Lembah rimba

108. Orva : Teman yang gagah berani

109. Olwen : Jejak kaki putih

110. Owena : Keluarga baik-baik

111. Peaches : Buah persik

112. Pretty : Cantik

113. Priza : Putri kebanggaan

114. Pruistin : Bersih

115. Pricelia : Anugerah seorang putri

116. Poppy : Bunga poppy

117. Pricilla : Kuno

118. Pamela : Manis, anggun, tidak membosankan

119. Patty : Bentuk umum dari Patricia

120. Paige : Anak muda

5 dari 6 halaman

Nama Anak Perempuan Inggris Q-T

Nama Anak Perempuan Inggris © Diadona

121. Queenie : Ratu, bijaksana, dihormati

122. Qianzy : Keberuntungan

123. Quinza : Beruntung dan mampu memimpin

124. Queen : pemimpin wanita

125. Qadizze : Bentuk lain dari Quadeisha

126. Quella : Ketenangan

127. Roseanne : Mawar yang anggun

128. Royanne : Kebangsawanan

129. Rowena : Menyenangkan dan terkenal

130. Rosa : Mawar yang mekar

131. Ramsey : Pulau ram

132. Raylene : Bentuk dari Raylyn

133. Reannon : Ratu yang agung

134. Renesmee : Dilahirkan kembali dan dicintai

135. Samantha : Pendengar yang baik, menyenangkan

136. Stella : Bintang

137. Sunny : Hari yang cerah

138. Shirley : Padang rumput yang bermandikan cahaya matahari

139. Sunniva : Hadirnya matahari

140. Scarlett : Merah yang terang

141. Sable  : Musang kecil

142. Seirian : Berkilau

143. Tawny : Kuning kecoklatan, warna coklat

144. Tate : Bentuk lain dari Taite, Tata

145. Taite : Riang dan gembira

146. Tina : seperti sungai

147. Tammy : Pohon kurma

148. Twila : Langit senja

149. Tillie : Pertarungan yang hebat

150. Taylor : Keselamatan, keagungan, kesederhanaan

6 dari 6 halaman

Nama Anak Perempuan Inggris U-Z

Nama Anak Perempuan Inggris © Diadona

151. Unice : Bentuk lain dari Eunice

152. Udele : Makmur

153. Velvet : Kain sejenis sutera

154. Viola : Bunga berwarna violet

155. Veronica : Pembawa kejayaan

156. Virginia : Wanita yang tak terjamah

157. Vivian : Memiliki tujuan yang kuat

158. Valerie : Kesehatan, kuat, indah

159. Verlin : Mekar

160. Whitney : Dari pulau putih

161. Winnie : Yang berteman dengan kedamaian

162. Willow : Pohon willow

163. Wynne : Adil

164. Wanena :Si wajah pucat

165. Westie : Dari Barat

166. Wileen : Bentuk pendek dari Wilhelmina

167. Winifred : Kedamaian yang diberkati

168. Yovanka : Pemberian dari Tuhan

169. Yocelyn : Ramah

170. Yenene : Peramal

171. Yudelle : Bentuk lain dari Udele

172. Yoluta : Bunga musim panas, indah, ceria

173. Yoela : Tuhan

174. Ysbail : Tuhan adalah penolong hidupku

175. Zane : Bentuk lain dari John

176. Zabrina : Ratu

177. Zanna : Bentuk pendek dari Susanna

178. Zaltana : Gunung yang tinggi

179. Zelene : Cahaya matahari, kegembiraan, keceriaan

180. Zwetta : Bunga mawar yang indah, penuh pesona

Nah, itulah daftar nama anak perempuan Inggris dan artinya yang bisa kamu rangkai hingga menjadi sebuah nama lengkap yang indah untuk disematkan kepada Si Kecil. Selamat memilih, Moms.

Beri Komentar