Langsung Mandi Setelah Olahraga, Ternyata Kebiasaan Ini Memicu Penyakit Serius Lho!

Reporter : Mutia Wella Lukitasari
Sabtu, 4 Juli 2020 12:25
Langsung Mandi Setelah Olahraga, Ternyata Kebiasaan Ini Memicu Penyakit Serius Lho!
Meski sepele tapi dampaknya tak sesepele itu lho.

Langsung mandi setelah olahraga munkin jadi rutinitas yang biasa dilakukan bagi sebagian dari kita. Gimana nggak, setelah olahraga umumnya kita akan merasa gerah karena keringat yang keluar dari tubuh, belum lagi bau dan rasa lengket yang terasa tak nyaman.

Padahal membiasakan langsung mandi setelah olahraga itu justru berbahaya lho. Terlebih jika tubuh masih berkeringat. Dilansir dari berbagai sumber, ini lho dampak yang ditimbulkan dari kebiasaan ini.

1 dari 4 halaman

Penyempitan Pembuluh Darah


Setelah berolahraga, tubuh masih pada suhu panas. Jika terkena air, ini akan membuat suhu tubuh jadi tak stabil. Hal ini dapat mengakibatkan tubuh jadi mengigil.

2 dari 4 halaman

Gampang Terkena Flu

Ilustrasi Flu © Diadona


Mandi setelah berolahraga memang memberikan sensasi yang amat menyegarkan, namun hal ini ternyata melemahkan daya tahan tubuh lho.

Jika sudah begini, tubuh akan jadi lebih mudah terserang virus.

3 dari 4 halaman

Nyeri Hingga Rematik


Jika selama ini kita mengetahu hanya mandi malam yang sebabkan rematik. Langsung man di setelah olahraga juga meningkatkan resiko tubuh mengalami ini lho.

4 dari 4 halaman

Resiko Serangan Jantung

Ilustrasi Serangan Jantung © Diadona


Kinerja jantung akan mengalami peningkatan saat berolahraga, karena jantung akan membawa darah ke seluruh bagian tubuh dengan lebih ekstra.

Karena ini lah pendinginan setelah olahraga diperlukan agar dapat mengembalikan kinerja jantung.

Karena hal ini bukan tidak mungkin dapat membuat jantung terkejut hingga terjadi serangan jantung.

Nah itu dia beberapa hal yang dapat terjadi jika kita membiasakan langsung mandi setelah olahraga. Jangan dilakukan ya!

Beri Komentar