Dekorasi Dapur Sesudah vs Sebelum, Dijamin Bikin Makin Betah Memasak di Rumah Daripada Beli Makan di Luar

Reporter : Sheila Fathin
Kamis, 26 Mei 2022 10:00
Dekorasi Dapur Sesudah vs Sebelum, Dijamin Bikin Makin Betah Memasak di Rumah Daripada Beli Makan di Luar
Dekorasi dapur yang super bikin betah buat stay di rumah lebih lama

Memiliki rumah sendiri di mana kita bisa merasa aman, tenang dan bebas adalah impian banyak orang. Apalagi kalau dekorasi ruangan dibuat menarik dan bisa memanjakan mata serta membuat rasa adem begitu memasukinya. Konsep menarik ini juga juga membutuhkan tatanan ruangan dan konsep yang kreatif untuk membuatnya bisa menjadi nyaman dan enak untuk dilihat.

Tak hanya kamar tidur tentunya yang membutuhkan untuk dekorasi secara menyeluruh. Dapur merupakan tempat yang juga bisa dikategorikan tempat yang bisa membuat nyaman untuk bersinggah. Apalagi ketika kita sedang lapar-laparnya. Rasanya ketika melihat dapur dalam keadaan yang bagus, bersih, dan terkesan mewah ini membuat keinginan untuk menghabiskan waktu memasak menjadi meningkat.

 

Dengan kemudahan akses melalui internet semakin dipermudah dengan macam-macam dekorasi yang ingin kita aplikasikan di rumah kita. Nah, beberap contoh dekorasi dapur ini bisa menjadi inspirasi untuk mendekor dapur kalian sendiri tanpa perlu menyewa seorang designer tata ruang. Yuk, lihat ini konsep dapur sebelum vs sesudah dirombak! 

1 dari 6 halaman

Karena harga kabin lemari mahal, mengecat ulang warnanya adalah solusi terbaik

Potret Dekorasi Dapur Sebelum vs Sesudah © Diadona

2 dari 6 halaman

Memperluas lokasi dapur dan dibuat jauh lebih minimalis dan modern

Potret Dekorasi Dapur Sebelum vs Sesudah © Diadona

3 dari 6 halaman

Jauh lebih memberikan kesan bersih dan mewah tanpa perlu merombak semuanya

Potret Dekorasi Dapur Sebelum vs Sesudah © Diadona

4 dari 6 halaman

Terkesan lebih minimalis dan hangat

Potret Dekorasi Dapur Sebelum vs Sesudah © Diadona

5 dari 6 halaman

Beda warna dan konsep udah kelihatan beda banget perbedannya

Potret Dekorasi Dapur Sebelum vs Sesudah © Diadona

6 dari 6 halaman

Menggunakan alat pencuci pirang modern sepertinya lebih murah daripada harus membayar biaya pipa air yang bocor

Potret Dekorasi Dapur Sebelum vs Sesudah © Diadona

Beri Komentar